Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Perawat Part 131
Dibawah ini adalah contoh latihan Soal UKOM Keperawatan D3 & Ners Bagian Edisi Ke 131 dan Kunci Jawaban Disertai Pembahasannya lengkap
![]() |
Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Perawat |
Hai teman-teman semuanaya. Berikut ini kami siapkan untuk teman-teman semua contoh latihan soal UKOM perawat D3 dan Ners disertai jawaban dan pembahasannya. Selamat belajar
1. Seorang laki-laki berusia 54 tahun dirawat di Rsj dengan pengobatan perilaku psikotik, pasien menghabiskan waktu diruang terkunci yg terbuka sambil berteriak., "biarkan saya keluar. Tidak ada yang salah dgn saya. Saya tidak seharusnya berada disini".
Apakah mekanisme pertahanan yang di gunakan oleh pasien?
A. Penolakan
B. Proyeksi
C. Regresi
D. Rasionalisasi
E. Sublimasi
Jawaban : A. Penolakan
Pembahasan :
Lead in:mekanisme pertahanan yang di gunakan?
Data fokus:"biarkan saya keluar. Tidak ada yang salah dgn saya. Saya tidak seharusnya berada disini".
Eliminir: bcde
Jawaban: A
Rasional: denial adalah penolakan untuk menerima pada kenyataan yang menyakitkan, yang diperlakukan sebagai sesuatu yang tidak ada. proyeksi, individu yang tidak sadar menolak wajah atau emosi yg tidak dapat diterima secara regresi memungkinkan pasien untuk kembali ke awal, lebh nyaman, meskipun kurang matang, cara berperilaku. Rasionalisasi adalah membenarkan yang tidak logis atau ide yang tidak beralasan, tindakan atau perasaan dgn mengembangkan penjelasan yg dapat diterima yang memuaskan pendengar.
2. Seorang laki-laki berusia 56 tahun mendapakan kunjungan dari perawat komunitas di rumahnya. Pasien menyatakan "Saya belum tidur sama sekali beberapa malam terakhir."
Apakah respons perawat yang menggambarkan komunikasi terapeutik untuk pasien ini ?
A. "Saya melihat."
B. "Sungguh?"
C. "Anda mengalami kesulitan tidur?"
D. "Kadang-kadang, saya mengalami kesulitan tidur juga."
E. "Saya tahu masalah anda"
Jawaban : E. "Saya tahu masalah anda"
Pembahasan :
Lead in :respon perawat menggambarkan komunikasi teurapetik
Data fokus :saya belum tidur sama sekali beberapa malam terakhir
Eliminir :abcd
Jawaban :e
Rasional : mengindikasikan respon perawat
3. Seorng laki-laki usia 50 tahun di rawat di ruang interna sejak 3 hari yg lalu. MRS karena BAK tidak lancar dan disertai rasa nyeri yang meningkatkan ketidak berdayaan. Saat ini pasien marasa gelisah, bingung dan sering berkeringat. TD 110/80 mmHg, Frekuensi nadi 58 x/menit, Frekuensi napas 24x/menit, suhu 38.6°C. Pasien terpasang kateter dan rencana operasi TURP.
Apakah masalah keperawatan utama pasien tersebut?
A. Ansietas
B. Hipertermi
C. Retensi urine
D. Resiko infeksi
E. Gangguan rasa nyaman nyeri
Jawaban : B. Hipertermi
Pembahasan :
Rasional : Hipertemi, demam biasanya muncul di akibatkan oleh nyeri.. jd atasi dlu demamnya,, retensi urin sdh memakai kateter jdi tdk da mslh.
4. Seorang perempuan berusia 65 tahun datang ke UGD dengan keluhan terdapat luka pada kaki kanan bagian plantar. Pasien mengeluh nyeri dengan skala 4, luka sedikit berbau , terdapat nekrotik, slough sampai ke tendon serta ada tanda-tanda kemerahan. Vital sign TD 120/90 mmHg, Frekuensi Nadi 90 x/i, frekuensi napas 22 x/i, suhu 37, 8°C.
Apakah Masalah keperawatan yang tepat pada kasus diatas?
A. Nyeri akut
B. Hipertermi
C. Resiko infeksi
D. Hambatan mobilitas fisik
E. Kerusakan integritas jaringan
Jawaban : C. Resiko infeksi
Pembahasan :
li : Masalah keperawatan yang tepat
df : Pasien mengeluh nyeri dengan skala 4, luka sedikit berbau , terdapat nekrotik, slough sampai ke tendon serta ada tanda-tanda kemerahan
jwb : c resiko infeksi
rasional : sudah ada tanda-tanda infeksi yaitu kemerahan
5. Seorang laki-laki berusia 55 tahun datang ke UGD dengan keluhan sering berkemih sejak 6 hari yang lalu, pasien sering merasakan haus, badan terasa lemah dan sulit beraktivitas, berat badan semakin menurun sebelum masuk rumah sakit 60 kg dan setelah masuk rumah sakit 58 kg, kulit terlihat kering, mukosa kering, pasien tampak lemah, TD: 110/70mmHg, frekuensi nadi 98 kali/menit.
Apakah masalah keperawatan prioritas pada pasien tersebut ?
A. Kelemahan
B. Intoleransi aktivitas
C. Gangguan perfusi jaringan
D. Kekurangan volume cairan
E. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
Jawaban : E. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
Pembahasan :
Lead in/pertanyaan soal= masalah kep. Prioritas
Data fokus= sering kemih, haus, badan lemah, bb menurun dari 60 menjadi 58kg, kulit kering, pasien tampak lemah
Option/jawaban= E
Rasional= adanya penurunan berat badan selama dua hari dan disertai sering berkemih dan sering merasa haus. Jadi pasien mengalami nutrisi kurng dari kebutuhan tubuh..
6. Seorang laki - laki usia 35 tahun di rawat di RS sejak 2 hari yang lalu karena tidak sadarkan diri. Hasil pemeriksaan pasien koma, TD 90/50 frekuensi Nadi 88 Suhu 37,8 Dan terdiagnosa HIV. Keluarga pasien bertanya kepada perawat tentang penyakit yang diderita pasien, akan tetapi perawat menolak memberitau penyakit yg di derita pasien.
Apakah kode etik yg di langgar oleh perawat?
A. Jastice
B. Veracity
C. Autonomy
D. Beneficence
E. Nonmaleficence
Jawaban : C. Autonomy
Pembahasan :
Rasional :
Fokus pada soal : perawat menolak memberitahu penyakit yg diderita pasien.
-klo veracity ( jujur) tidak cocok karna disoal perawat menolak bukan berbohong atau menjawab salah.
Jadi lebih ke C .
Perawat menolak = perawat menolak hak hak pasien/ untuk mengetahui penyakitnya.
Demikianlah artikel kami ini tentang Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Perawat Part 131. Semoga apa yang telah kami sajikan dan berikan untuk teman-teman semuanya bermanfaat. dan terus belajar latihan soal-soal dari blog kecil ini yang selalu update soal-soal terbarunya. Ayo ajak teman-teman lainnya belajar disini. Terimakasih, sampai jumpa lagi.
A. Nyeri akut
B. Hipertermi
C. Resiko infeksi
D. Hambatan mobilitas fisik
E. Kerusakan integritas jaringan
Jawaban : C. Resiko infeksi
Pembahasan :
li : Masalah keperawatan yang tepat
df : Pasien mengeluh nyeri dengan skala 4, luka sedikit berbau , terdapat nekrotik, slough sampai ke tendon serta ada tanda-tanda kemerahan
jwb : c resiko infeksi
rasional : sudah ada tanda-tanda infeksi yaitu kemerahan
5. Seorang laki-laki berusia 55 tahun datang ke UGD dengan keluhan sering berkemih sejak 6 hari yang lalu, pasien sering merasakan haus, badan terasa lemah dan sulit beraktivitas, berat badan semakin menurun sebelum masuk rumah sakit 60 kg dan setelah masuk rumah sakit 58 kg, kulit terlihat kering, mukosa kering, pasien tampak lemah, TD: 110/70mmHg, frekuensi nadi 98 kali/menit.
Apakah masalah keperawatan prioritas pada pasien tersebut ?
A. Kelemahan
B. Intoleransi aktivitas
C. Gangguan perfusi jaringan
D. Kekurangan volume cairan
E. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
Jawaban : E. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
Pembahasan :
Lead in/pertanyaan soal= masalah kep. Prioritas
Data fokus= sering kemih, haus, badan lemah, bb menurun dari 60 menjadi 58kg, kulit kering, pasien tampak lemah
Option/jawaban= E
Rasional= adanya penurunan berat badan selama dua hari dan disertai sering berkemih dan sering merasa haus. Jadi pasien mengalami nutrisi kurng dari kebutuhan tubuh..
6. Seorang laki - laki usia 35 tahun di rawat di RS sejak 2 hari yang lalu karena tidak sadarkan diri. Hasil pemeriksaan pasien koma, TD 90/50 frekuensi Nadi 88 Suhu 37,8 Dan terdiagnosa HIV. Keluarga pasien bertanya kepada perawat tentang penyakit yang diderita pasien, akan tetapi perawat menolak memberitau penyakit yg di derita pasien.
Apakah kode etik yg di langgar oleh perawat?
A. Jastice
B. Veracity
C. Autonomy
D. Beneficence
E. Nonmaleficence
Jawaban : C. Autonomy
Pembahasan :
Rasional :
Fokus pada soal : perawat menolak memberitahu penyakit yg diderita pasien.
-klo veracity ( jujur) tidak cocok karna disoal perawat menolak bukan berbohong atau menjawab salah.
Jadi lebih ke C .
Perawat menolak = perawat menolak hak hak pasien/ untuk mengetahui penyakitnya.
Sumber : UKOM Perawat Inonesia
Demikianlah artikel kami ini tentang Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Perawat Part 131. Semoga apa yang telah kami sajikan dan berikan untuk teman-teman semuanya bermanfaat. dan terus belajar latihan soal-soal dari blog kecil ini yang selalu update soal-soal terbarunya. Ayo ajak teman-teman lainnya belajar disini. Terimakasih, sampai jumpa lagi.
Anda sekarang membaca artikel Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Perawat Part 131 dengan alamat link https://ukom-ners.blogspot.com/2019/02/soal-dan-jawaban-uji-kompetensi-perawat.html
Note : Soal dan Jawaban Uji Kompetensi Perawat Part 131 Tulisan dari blog ini bersumber dari beberapa website dan materi soal-soal lainnya. Dilarang melakukan Kopi Paste tanpa izin dari kami ataupun pemilik website sumber aslinya. Tulisan ini dibawah perlindungan DMCA Pro 2019

EmoticonEmoticon